Air putih bisa meredakan sakit kepala

LIBAS HABIS: Sakit kepala memang penyakit yang sering kita alami. Apalagi pada saat2 kita melakukan aktifitas kerja yang harus kita selesaikan. Sakit kepala seringkali dipicu karena dehidrasi. Untuk meredakannya seringkali kita mengonsumsi obat sakit kepala. Kebanyakan obat sakit kepala menggunakan zat pereda rasa nyeri (bersifat analgetik) yang menekan susunan saraf pusat (otak). Padahal sakit kepala bisa diredakan dengan cukup minum air putih sebanyak2nya.

Caranya:

Saat kita merasakan sakit kepala minumlah air putih sebanyak-banyaknya, tunggu, tapi jangan minum sekaligus banyak ya, namun minumlah secara perlahan. Jangan lakukan banyak gerakan sampai sakit kepala hilang.

Jika anda menginginkan, tidurlah sejenak, karna saat tidur bisa membuat otot dan saraf kita yang dulunya tegang menjadi rileks kembali.

Selamat mencoba ya...


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...